- Home
- Foto
- EVENT SNAPS
- "Jakarta Fair: Cosplay, Idol &...
"Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval" Event Report(2/2)
Previous | Next

Kompetisi dance cover yang banyak menampilkan cover dari idol grup Jepang pun tak kalah menarik perhatian pengunjung.





Terlebih dengan adanya penampilan bintang tamu idol group lokal seperti KIRARI, Lumina Scarlet, Hira Dazzle, Twenty Nine Teens, dan E-ve Joushi.





Band-band diantaranya Thousand Sunny, Little John, MEA, Melody Maker, Henohenomoheji, serta penampilan DJ REDSHIFT juga tidak ketinggalan memeriahkan acara. Tapi tidak hanya band lokal saja yang ditampilkan, acara yang berlangsung sampai malam hari ini juga menampilkan Jakarta Keion Club, sebuah klub musik yang beranggotakan orang-orang Jepang yang tinggal di Jakarta.

Penampilan band dari Jakarta Keion Club
Acara Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval tidak hanya menjadi hiburan bagi penyuka budaya pop Jepang, tapi juga memberikan wawasan dan memperkenalkan tentang budaya pop Jepang kepada masyarakat Indonesia secara luas.
Photo credit: Zygma Organizer & Kin Photographer
>> Selanjutnya - "Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval 2017" Event Report - Cosplay Snaps
>> [EVENT SNAPS] - ATAS

Acara Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval tidak hanya menjadi hiburan bagi penyuka budaya pop Jepang, tapi juga memberikan wawasan dan memperkenalkan tentang budaya pop Jepang kepada masyarakat Indonesia secara luas.
Photo credit: Zygma Organizer & Kin Photographer
>> Selanjutnya - "Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval 2017" Event Report - Cosplay Snaps
>> [EVENT SNAPS] - ATAS
Previous | Next
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
Semua informasi hadiah asianbeat Present Campaign!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!