- Home
- Artikel Khusus
- Interview Now
- Interview Now - SCANDAL MAMI -
Interview Now - SCANDAL MAMI -(2/3)

Ada banyak komentar dari orang-orang di berbagai penjuru dunia, ini kejutan yang sangat menyenangkan!
ab: Tahun lalu, kalian mengadakan tour Eropa, "SCANDAL TOUR 2016 'YELLOW' IN EUROPE." Tapi selain itu pun, kalian banyak melakukan penampilan di luar negeri. Apa yang kalian nantikan ketika kalian bepergian ke luar negeri?

Mencoba makanan setempat. Itu topik yang wajib kami bicarakan! Baru-baru ini kami pergi ke Taiwan, semuanya membicarakan tentang es serut di "Ice Monster," jadi kami pun ingin mencoba. Pada dasarnya, kami sangat tertarik dengan kuliner.
Terkadang ketika kami punya waktu lebih, kami pergi ke toko musik. Saya pernah ke Turki sebelumnya, tapi melihat jajaran toko musik yang menjual instrumen tradisional di kota, dan bagaimana toko-toko ini mempengaruhi kehidupan orang-orang merupakan sesuatu yang mengejutkan saya. Kita punya shakuhachi (flute) dan shamisen (lute), tapi di Jepang sekalipun tidak ada banyak kesempatan untuk bisa berinteraksi dengan instrumen ini secara langsung. Ini yang membuat saya merasa terkesan. Bahkan anak muda pun bisa menyanyikan sajak lama dan lagu rakyat secara spontan.
ab: Orang-orang di luar negeri menikmati musik dengan seluruh tubuh mereka yah! Kalian banyak perform di berbagai tempat di Asia, termasuk Taiwan, Hong Kong, dan Singapura. Apakah ada tempat yang ingin kalian kunjungi kedepannya?

Mencoba makanan setempat. Itu topik yang wajib kami bicarakan! Baru-baru ini kami pergi ke Taiwan, semuanya membicarakan tentang es serut di "Ice Monster," jadi kami pun ingin mencoba. Pada dasarnya, kami sangat tertarik dengan kuliner.
Terkadang ketika kami punya waktu lebih, kami pergi ke toko musik. Saya pernah ke Turki sebelumnya, tapi melihat jajaran toko musik yang menjual instrumen tradisional di kota, dan bagaimana toko-toko ini mempengaruhi kehidupan orang-orang merupakan sesuatu yang mengejutkan saya. Kita punya shakuhachi (flute) dan shamisen (lute), tapi di Jepang sekalipun tidak ada banyak kesempatan untuk bisa berinteraksi dengan instrumen ini secara langsung. Ini yang membuat saya merasa terkesan. Bahkan anak muda pun bisa menyanyikan sajak lama dan lagu rakyat secara spontan.
ab: Orang-orang di luar negeri menikmati musik dengan seluruh tubuh mereka yah! Kalian banyak perform di berbagai tempat di Asia, termasuk Taiwan, Hong Kong, dan Singapura. Apakah ada tempat yang ingin kalian kunjungi kedepannya?

Ya, saya suka Thailand! Dan saya suka makanan Thailand. Terakhir kali kami ke Thailand, ketika kami diliput, para staff sedang menunggangi gajah! Jadi saya pun terpikir, "Saya ingin menaiki gajah!" (lol)
ab: Mungkin ketika kalian perform di Thailand berikutnya, kita bisa melihat foto kamu menaiki gajah melalui media sosial atau blog kamu (lol)
Hahaha! Ya, mungkin!
ab: Sepertinya official YouTube channel dan twitter kamu mendapat banyak komentar dari luar negeri!
Ya, ada banyak sekali! Di Instagram juga! Ada banyak komentar dari Asia, Eropa, Amerika dan Amerika Selatan, jadi sepertinya komentar berdatangan dari berbagai penjuru dunia, dan ini merupakan kejutan yang menyenangkan! Ketika saya melihat lokasinya, saya merasa senang ketika memikirkan orang-orang mendengarkan lagu-lagu kami di berbagai penjuru dunia!
ab: Mungkin ketika kalian perform di Thailand berikutnya, kita bisa melihat foto kamu menaiki gajah melalui media sosial atau blog kamu (lol)
Hahaha! Ya, mungkin!
ab: Sepertinya official YouTube channel dan twitter kamu mendapat banyak komentar dari luar negeri!
Ya, ada banyak sekali! Di Instagram juga! Ada banyak komentar dari Asia, Eropa, Amerika dan Amerika Selatan, jadi sepertinya komentar berdatangan dari berbagai penjuru dunia, dan ini merupakan kejutan yang menyenangkan! Ketika saya melihat lokasinya, saya merasa senang ketika memikirkan orang-orang mendengarkan lagu-lagu kami di berbagai penjuru dunia!
ab: Apakah ada pengalaman tak terlupakan atau cerita menarik selama kamu perform di luar negeri?
Oh, ada banyak! (lol) Saya berpikir, kalau soal pengalaman di luar negeri, orang-orang cenderung memprioritaskan waktu beristirahat. Ketika istirahat makan siang, mereka memastikan mereka beristirahat cukup, atau bahkan ada yang pulang untuk bertemu keluarga mereka. Ada satu waktu ketika kami datang ke venue, dan panggung nya belum siap. Tentunya mereka bekerja keras, tapi sepertinya pendekatan terhadap kerja nya berbeda (dibandingkan dengan Jepang).
ab: Wah, gawat juga yah! Apakah akhirnya mereka bisa selesai tepat waktu?
Oh, ada banyak! (lol) Saya berpikir, kalau soal pengalaman di luar negeri, orang-orang cenderung memprioritaskan waktu beristirahat. Ketika istirahat makan siang, mereka memastikan mereka beristirahat cukup, atau bahkan ada yang pulang untuk bertemu keluarga mereka. Ada satu waktu ketika kami datang ke venue, dan panggung nya belum siap. Tentunya mereka bekerja keras, tapi sepertinya pendekatan terhadap kerja nya berbeda (dibandingkan dengan Jepang).
ab: Wah, gawat juga yah! Apakah akhirnya mereka bisa selesai tepat waktu?
Semuanya berjalan tepat waktu. Tentunya orang-orang mengenal istilah "When in Rome...," jadi kami ikuti saja, dan saya rasa budaya seperti itu juga hal yang menarik. Di Jepang, kita sering melihat orang-orang gelisah, jadi saya rasa ada baiknya juga kalau kita bisa lebih rileks, lebih menghargai istirahat, dan menghabiskan waktu lebih banyak bersama keluarga.
ab: Setuju! By the way, apa yang menurut kamu menarik ketika mengunjungi Fukuoka?
Saya suka kehidupan malam Fukuoka, dan atmosfir di daerah Nakasu. Di Tokyo, atau Nagoya yang merupakan daerah asal saya, tidak mudah menemukan yatai (gerobak makanan) di mana kita bisa menikmati ramen atau gyoza di gerobak itu langsung. Karena itu saya tertarik dengan "budaya yatai" dan street food. Tokyo, Osaka, dan Nagoya punya feel yang berbeda dengan Fukuoka. Saya suka dengan suasana urban Fukuoka, menurut saya sangat exciting.
ab: Setuju! By the way, apa yang menurut kamu menarik ketika mengunjungi Fukuoka?
Saya suka kehidupan malam Fukuoka, dan atmosfir di daerah Nakasu. Di Tokyo, atau Nagoya yang merupakan daerah asal saya, tidak mudah menemukan yatai (gerobak makanan) di mana kita bisa menikmati ramen atau gyoza di gerobak itu langsung. Karena itu saya tertarik dengan "budaya yatai" dan street food. Tokyo, Osaka, dan Nagoya punya feel yang berbeda dengan Fukuoka. Saya suka dengan suasana urban Fukuoka, menurut saya sangat exciting.

ab: Kalau kamu suka makanan seperti itu, kamu bisa lihat juga di "Fukuoka Ramen MAP (>> klik DI SINI!)," di mana kami memperkenalkan berbagai yata dan restoran yang menghidangkan ramen yang lezat! BTW, dalam tour nasional "SCANDAL no 47 Todofuken Tour" akan ada 53 konser, salah satunya di Kumamoto yang diadakan pada 11 Maret! Bagaimana perasaan kamu?
Saya sangat menantikan penampilan ini! Kami ingin melakukan sesuatu yang besar, jadi kami tidak sabar menantikan "SCANDAL no 47 Todofuken Tour" ini. Kami telah melakukan event dan promosi di Gifu, Kochi, Miyazaki, dan Saga, tapi belum pernah membawakan penampilan skala besar di prefektur-prefektur ini, jadi saya sangat ingin melakukannya! Tour kali ini akan diadakan dari Maret hingga Juli, dan ini bertepatan dengan pergantian musim. Jadi, kami akan menyesuaikan set list kami sehingga cocok dengan musim semi dan musim panas. Kami punya 36 lagu untuk dipilih, saya penasaran running order seperti apa yang akan kami bawakan nanti! Tentunya akan sangat seru!
Saya sangat menantikan penampilan ini! Kami ingin melakukan sesuatu yang besar, jadi kami tidak sabar menantikan "SCANDAL no 47 Todofuken Tour" ini. Kami telah melakukan event dan promosi di Gifu, Kochi, Miyazaki, dan Saga, tapi belum pernah membawakan penampilan skala besar di prefektur-prefektur ini, jadi saya sangat ingin melakukannya! Tour kali ini akan diadakan dari Maret hingga Juli, dan ini bertepatan dengan pergantian musim. Jadi, kami akan menyesuaikan set list kami sehingga cocok dengan musim semi dan musim panas. Kami punya 36 lagu untuk dipilih, saya penasaran running order seperti apa yang akan kami bawakan nanti! Tentunya akan sangat seru!

WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
Semua informasi hadiah asianbeat Present Campaign!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!