- Home
- FROM ASIA - Informasi Terbaru...
- Laporan Lee dari Busan
- [Laporan Lee dari Busan] "Kish...
[Laporan Lee dari Busan] "Kisha" - Restoran Diorama Kereta(1/2)
Previous | Next
Nikmati langsung diorama kereta api berukuran besar - sesuatu yang tak biasa ditemukan di Korea!

Hi, nama saya Lee!
Hari ini saya akan menceritakan tentang sebuah restoran yang istimewa di daerah sekitar Busan! Nama restoran ini adalah "Kisha," berlokasi tak jauh dari Busan, di daerah bernama Gijang. Di tempat hang-out yang unik ini, kalian akan menemukan diorama kereta api berukuran besar, yang tak biasa ditemukan di Korea, juga berbagai jenis rel kereta dan berbagai produk terkait anime!





Ketika masuk, kalian dapat melihat dengan segera sebuah panel besar bergambar kereta, dan saat itu juga kalian bisa mengerti bahwa ini bukan sekedar restoran biasa.


Di dalam restoran yang lepang, perhatian kalian akan tertuju pada diorama kereta api berukuran besar yang diperlihatkan dalam lemari kaca!






Diorama tampak sangat berkesan! Miniatur kereta pun melaju pada jalurnya! Sayangnya, pergerakan keretanya tak bisa terlihat melalui foto.



Kereta yang melaju dengan cepat dapat terlihat langsung di depan mata!
Previous | Next
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
Semua informasi hadiah asianbeat Present Campaign!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!