- Home
- Informasi
Informasi
-
[Informasi] "ONSEN FUKUOKA," promo diskon untuk pengunjung internasional telah dimulai!
Asosiasi Resort Onsen Fukuoka telah mengumumkan promo diskon spesial onsen untuk one day spa dan penginapan di hotel bagi para pengunjung internasional! Promo ini berlangsung hingga Jumat, 31 Maret, jangan lewatkan kesempatan untuk menikmati berbagai pemandian air panas terbaik dari Prefektur Fukuoka! Simak hingga akhir untuk mengetahui lebih lanjut!
- 2017.01.27
-
[Informasi] Mengumpulkan karya manga dan ilustrasi dari seluruh dunia! "MCPO AWARD 2017" resmi dibuka!
Pendaftaran untuk kompetisi manga dan ilustrasi "MCPO AWARD 2017" telah dibuka. Baik profesional maupun amatir dari negara manapun dapat mendaftarkan karya mereka tanpa batasan tema dan genre. Periode pendaftaran akan berakhir pada Rabu, 15 Februari 2017!
- 2016.12.06
-
[Win a Prize!] Ayo Berpartisipasi Dalam Survey Pembaca dan Menangkan Hadiah Menariknya!
Untuk membuat situs kami lebih efisien, kami memerlukan bantuan dari para pembaca sekalian. Silakan luangkan waktu untuk berpartisipasi dalam survey pembaca kami!
- 2016.11.07
-
[Informasi] "KITAKYUSHU INTERNATIONAL MANGA COMPETITION" telah dibuka!
"KITAKYUSHU INTERNATIONAL MANGA COMPETITION" sedang mencari manga 4-koma (kotak dalam manga) terbaik di seluruh dunia! Dengan uang hadiah yang sungguh mengejutkan sebesar 500,000 yen, dan dengan "TOKIWA Creator Award" yang menyediakan dukungan kerja kepada pemenang, acara ini merupakan kesempatan besar bagi siapapun yang ingin menjadi mangaka di Jepang!
- Manga|
- 2016.09.13
-
"Fukuoka Fair" akan diadakan di Indonesia! Memperkenalkan berbagai daya tarik Fukuoka kepada Indonesia!
Live performance Idol Group asal Kyushu, "LinQ", talk show dengan Miss Indonesia 2015, Maria Harfanti, dan kompetisi karaoke anisong akan meramaikan event kali ini. Booth asianbeat dan booth Pariwisata Fukuoka pun turut berpartisipasi, memperkenalkan berbagai daya tarik Fukuoka, seperti kuliner, pariwisata, dll., langsung kepada para pengunjung!
- Indonesia| Japan| Fukuoka| Musik| Gourmet| Event Report| sightseeing|
- 2016.07.04
-
Notice - Relokasi Kantor asianbeat
Website multi bahasa yang dikelola oleh Prefektur Fukuoka, "asianbeat," mulai 18 April 2016 telah direlokasikan ke kantor Prefektur Fukuoka
-
[Win a Prize!] Ayo Berpartisipasi Dalam Survey Pembaca dan Menangkan Hadiah Menariknya!
Untuk membuat situs kami lebih efisien, kami memerlukan bantuan dari para pembaca sekalian. Silakan luangkan waktu untuk berpartisipasi dalam survey pembaca kami!
- 2016.02.01
-
Hadiah Tanda Tangan JKT48 Haruka Nakagawa dan Melody! Hadiah Official Goods JKT48!!
[Periode Pendaftaran]
23 Oktober 2015 (Jumat) sampai 6 Desember 2015 (Minggu)- 2015.10.23
-
Hadiah Pembukaan Website Bahasa Indonesia asianbeat, Present Campaign!
Periode Pendaftaran: 10 Sept 2015~17 Okt 2015
- 2015.10.21
-
Hadiah Tanda Tangan HKT48 Haruka Kodama, Yui Kojina, Meru Tashima, Chihiro Anai
[Periode Pendaftaran]
Sampai dengan 15 November 2015 (Minggu)- 2015.09.29
-
Hadiah Pertama, Menangkan Gembok Hati yang Berisi Pesan dan Tanda Tangan Xiao Xiao Bai ❤
Periode Pendaftaran: Sampai Minggu 4 Oktober 2015
Pengumuman Pemenang: Rabu, 7 Oktober 2015- 2015.09.28
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!