- Home
- Search:sightseeing
Search:sightseeing
-
Yame-city Yokomachimachiya Community Plaza (八女市横町町家交流館)
"Yame-city Yokomachimachiya Community Plaza" merupakan fasilitas di mana pengunjung bisa mengenal sejarah dari lanskap Yamefukushima, dan bersantai sambil menikmati Yame-cha. Ayo singgah ketika kalian berjalan-jalan di sekitar area ini♪
- Yame Sanpo: Jalan-Jalan Santai di Yame! | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.05.20
-
Revitalisasi area lokal dengan novel fantasi!? "Goriyaku Project" telah dimulai!
Melalui pengerjaan novel fantasi dan berbagai kegiatan lainnya, "Goriyaku Project" telah dimulai sebagai revitalisasi area lokal! Karakter-karakter menarik yang didesain oleh Imigimuru juga muncul dalam karya ini!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Manga| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.05.15
-
ROUTE CAFE AND TUKTUK
Di "ROUTE CAFE AND TUKTUK" pengunjung bisa menyewa mobil roda tiga yang kawaii, dan mengendarainya di area tepi laut. Juga ada berbagai produk khas Kyushu yang bisa ditemukan di tempat ini!
- island eye | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.05.08
-
Homangu Kamado Jinja (宝満宮竈門神社)
Kamado Jinja yang ada di Dazaifu City, Fukuoka Prefecture ini dikenal sebagai tempat di mana Dewa perjodohan dipuja. Di musim sakura ini, kombinasi antara torii dan sakura berwarna pink menghadirkan pemandangan yang indah!
- FUKUOKA COLORS | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.05.07
-
Merasakan suasana berkeliling kebun binatang dari rumah♪ Telah hadir, "Doubutsuen Kyuen Nikki!"
Mulai dari kungkang dan singa yang sedang makan, hingga pemandangan sehari-hari dari kandang marmot. Omuta City Zoo kini menghadirkan "Doubutsuen Kyuen Nikki" di mana kalian bisa menikmati ekspresi alami para penghuni kebun binatang ini!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| mencoba langsung| sightseeing| Hot Spot| videos|
- 2020.05.01
-
fruit&sandwich Cafe 3-5-8
"fruit&sandwich Cafe 3-5-8" sangat populer karena sandwich mereka yang dibuat menggunakan banyak buahan yang sedang musim. Ayo nikmati buahan produksi Fukuoka yang sedang musim di dalam toko diterangi dengan cahaya yang terang ini!
- island eye | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.24
-
island eye
Fasilitas komersial serba ada "island eye" yang berlokasi di Higashi-ku, Fukuoka-shi telah buka pada Maret 2020. Berbagai kuliner dan toko pernak-pernik yang unik bisa kalian temukan di sini!
- Hot Spots - Things to see and do! | Japan| Fukuoka| Fashion| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.24
-
NENEN - Yakuzen to Hana- (NENEN -薬膳と花-)
Kali ini kami akan memperkenalkan "NENEN -Yakuzen to Hana-," restoran dengan konsep "yakuzen italian" yang menyehatkan. Di dalam restoran, pengunjung bisa menikmati hidangan yang lezat di tengah bunga-bunga yang indah!
- island eye | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.24
-
SUSHI-ITAMAE-BAL LIVE・FISH・MARKET
Ikan yang lezat yang didatangkan langsung dari pasar ikan Fukuoka, diolah langsung di tempat oleh "itamae (chef)" menjadi nigiri-sushi! Pengunjung bisa bersantai di food hall yang luas di dalam tempat ini!
- island eye | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.24
-
Uminonakamichi Seaside Park (海の中道海浜公園)
Di Uminonakamichi Seaside Park pengunjung bisa melihat berbagai bunga berbeda di setiap musimnya. Di musim sakura, warna pink lembut dan warna biru, dipadukan dengan warna kuning cerah membawakan "kontras warna musim semi" ke tempat ini!
- FUKUOKA COLORS | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.22
-
Maiduru Park (舞鶴公園)
Ketika berkunjung ke Tenjin untuk berbelanja, hanya dengan berjalan kaki kalian bisa mendatangi Maiduru Park untuk melihat sakura♪ Pemandangan hasil perpaduan antara sakura dan dinding kastil di tempat ini sangat indah!
- FUKUOKA COLORS | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.21
-
Nishi Park (西公園)
Memperkenalkan Nishi Park, taman di Fukuoka yang terkenal sebagai salah satu spot sakura. Taman yang indah ini merupakan satu-satunya taman di Prefektur Fukuoka yang termasuk dalam "100 spot sakura pilihan" di Jepang!
- FUKUOKA COLORS | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.20
-
Akses menuju Nokonoshima
Nokonoshima bisa diakses dalam waktu tempuh sekitar 10 menit dengan ferry dari "Noko Tosenba (Noko Ferry Terminal)" yang berlokasi di Meinohama (Nishi-ku, Fukuoka-shi, Japan). Pengunjung dari luar Jepang juga bisa menggunakan fasilitas ini dengan praktis♪
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.17
-
Hi-Lo Noco Market (ヒロノコマーケット)
Terletak di tempat yang bisa terlihat langsung dari pelabuhan ferry Nokonoshima (Noko Tosenba), cafe dan toko "Hi-Lo Noco Market" telah buka sejak Oktober 2019♪ Eksterior toko yang modis dan penuh warna ini menjadikannya tempat berfoto yang keren!
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.16
-
Zakko (雑魚)
Nikmati ikan musiman yang didatangkan melalui Hakata Port di restoran hidangan ikan "雑魚 (Zakko)." Kelezatan dan kesegaran ikan di sini akan mengejutkan kalian!
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.15
-
Cafe かもめ (Kamome)
Berjarak 2 menit berjalan kaki dari pelabuhan ferry Noko (Noko Tosenba), di "Cafe Kamome" kalian bisa bersantai menikmati cemilan manis citrus sambil memandang laut yang indah♪
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.14
-
Noko no Ichi (のこの市)
Bagi kalian yang ingin mendapatkan info pariwisata Nokonoshima maupun mencari oleh-oleh, kalian bisa singgah di "Noko no Ichi." Terletak tepat di sebelah pelabuhan ferry!
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.13
-
Nokonoshima Observatory (能古島展望台)
Terletak di titik tertinggi Nokonoshima pada ketinggian 195m dari permukaan laut, di "Nokonoshima Observatory" kalian bisa melihat pemandangan panorama view 360°dari pulau ini. Kalian juga bisa menggunakan sepeda rental untuk mengunjungi observatorium ini♪
- A Day Out in NOKONOSHIMA! - Nokoshima day TRIP! - | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot|
- 2020.04.13
-
Nokonoshima Island Park (のこのしまアイランドパーク)
Terletak di ujung utara dari pulau Nokonoshima, "Nokonoshima Island Park" merupakan atraksi pariwisata utama dari pulau ini. Nikmati berjalan santai sambil melihat taman bunga yang penuh warna♪
-
"CYCLE & TRAIL FUKUOKA" - peta tematik untuk para cyclist kini telah hadir!
Kini telah hadir "CYCLE & TRAIL FUKUOKA" cycling map, peta panduan bersepeda yang memperkenalkan 11 rute berbeda dengan laut, gunung, dan berbagai keindahan lainnya yang ada di Prefektur Fukuoka! Ayo nikmati daya tarik Fukuoka bersama angin yang nyaman♪
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| sightseeing| Hot Spot| sports|
- 2020.03.25
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!