- Home
- Search:Event Report
Search:Event Report
-
Seminar Memperkenalkan Daya Tarik Prefektur Fukuoka, dan Resepsi Bersama Ministry of Foreign Affairs (MOFA)
Pada 3 Juli lalu, sebuah seminar telah diadakan untuk memperkenalkan daya tarik Prefektur Fukuoka, bersamaan dengan resepsi dengan Ministry of Foreign Affairs (MOFA, lit. Kementrian Luar Negeri Jepang) bertempat di Iikura Guest House. Acara ini dihadiri oleh sekitar 300 tamu termasuk berbagai sosok terpandang dan pihak-pihak berkepentingan. Simak lebih lanjut untuk mengetahui bagaimana event ini berlangsung!
- EVENT SNAPS | Japan| Fukuoka| Tokyo| Gourmet| Event Report| sightseeing|
- 2017.09.08
-
Konferensi pers dan sesi bincang diadakan sebagai penanda terbentuknya "Project Studio Q Inc." (Studio Q)!
Pada 12 Juli lalu telah diadakan konferensi pers di Fukuoka Growth Next, Chuo-ku, Fukuoka-shi, sebagai pendanda terbentuknya perusahaan produksi anime dan CG baru bernama "Project Studio Q Inc." (Studio Q).
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Anime/Game| Event Report| Produk Digital|
- 2017.09.06
-
Memperingati ulang tahun ke-5 nya, Kitakyushu Manga Museum mengadakan pameran spesial "CITY HUNTER!"
Kitakyushu Manga Museum memperingati ulang tahun ke-5 nya dengan mengadakan pameran spesial yang membawakan daya tarik abadi dari manga dan anime yang sangat digemari, "CITY HUNTER!"
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Manga| Anime/Game| Event Report| Hot Spot|
- 2017.09.04
-
Konferensi pers Nakama Festival dan wawacara bersama Do As Infinity
Sehari menjelang penyelenggaran festival Jepang terbesar di Indonesia, Nakama Festival, telah diadakan konferensi pers berlokasi di Seggara, Ancol, Jakarta. Pada kesempatan ini hadir bintang tamu Do As Infinity yang akan menggelar penampilan pertama mereka di Indonesia melalui acara Nakama Festival.
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Indonesia| Wawancara/Serials| Musik| Cosplay| Event Report| J-POP|
- 2017.09.03
-
Interview Now - ROMEO -
Grup idol Korea "ROMEO" memulai debut mereka pada Mei 2015 dengan usia rata-rata anggota mereka 17 tahun saat itu! Mereka pun akhirnya merilis single pertama mereka di Jepang pada 19 Juli! Kami pun berbincang dengan para anggotanya, yang saat ini sangat populer di Korea dan Jepang dengan lagu dan tarian mereka yang luar biasa! Juga ada hadiah yang akan kami bagikan untuk pembaca, simak terus sampai akhir!
- Interview Now | Japan| Korea| Fukuoka| Wawancara/Serials| Musik| Event Report| Talent/Idol| K-POP|
- 2017.09.01
-
Popcon Asia 2017 Event Report
Acara tahunan pop culture terbesar di Indonesia, Popcon Asia, kembali digelar tahun ini pada tanggal 5-6 Agustus 2017 bertempat di Jakarta Convention Center. Pada perayaan tahun yang ke-6 ini, Popcon Asia mengusung tema Pop Parade, dengan menampilkan karya-karya terbaik pelaku industri kreatif di Indonesia, mulai dari film, animasi, komik, mainan, hingga game.
- EVENT SNAPS | Indonesia| Wawancara/Serials| Anime/Game| Cosplay| Event Report|
- 2017.08.28
-
#17 Tea Party Pertama Saya di Chicago
Bulan Juli lalu saya pergi ke sebuah event di Chicago! Saya sudah pernah ke berbagai tempat di Amerika, tapi ini adalah pertama kalinya saya datang ke Chicago. Dari Jepang pun ada penerbangan langsung dari ANA, jadi perjalan kali ini sangat praktis. Chicago terkenal karena banyak hal, termasuk Garett Popcorn, yang juga sangat populer saat ini di Tokyo. Mereka juga membuka toko cabang di Harajuku, yang selalu dipoadati antrian poara pembeli. Inilah yang membuat saya teringat tentang popcorn sepanjang perjalanan ini.
-
Bandung Scarlet Idol Fest, festival untuk para penggemar idol
Tingginya animo penggemar budaya pop Jepang di Indonesia akan budaya idol menjadi salah satu tujuan diadakannya acara bertajuk Bandung Scarlet Idol Fest. Acara ini menghadirkan penampilan sejumlah grup idol lokal, dengan fokus utama Lumina Scarlet, grup idol asal Bandung; serta bintang tamu spesial dari Jepang, Enka Girls Lupinus Team.
- EVENT SNAPS | Indonesia| Musik| Event Report| J-POP|
- 2017.08.19
-
#16 Tea Party Pertama Saya dengan Para Lolita dari Swiss!
Pada awal bulan Juni saya merayakan ulang tahun saya, dan juga berkesempatan untuk pergi ke Eropa! Perjalanan kali ini adalah perpaduan dari pekerjaan dan bersenang-senang! Saya sudah pernah ke beberapa tempat berbeda di Eropa sebelumnya, seperti Perancis, Italia, dan Spanyol. Kali ini saya berkesempatan kembali mengunjungi Italia, dan juga mengunjungi Swiss untuk pertama kalinya!
-
[Feature] "MCPO AWARD"
The "Manga CPO" was established in Fukuoka to search for the world's next generation of manga artists and illustrators. The "MCPO AWARD 2017" was open to anyone in the globe!
- Informasi | Japan| Fukuoka| Manga| Anime/Game| Event Report| Art|
- 2017.07.24
-
[Artikel Khusus] "MCPO AWARD 2017"
Ajang "Manga CPO" telah dibentuk di Fukuoka sebagai bentuk pencarian generasi penerus industri kreatif di dunia. "MCPO AWARD 2017" terbuka untuk semua orang di seluruh penjuru dunia! Screening terbuka karya para pendaftar telah diadakan pada 16 April lalu. Simak terus untuk mengetahui lebih lanjut!
- [Artikel Khusus] "MCPO AWARD " | Japan| Fukuoka| Manga| Anime/Game| Event Report| Art|
- 2017.07.24
-
"Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval" Event Report
Jakarta Fair adalah pameran tahunan terbesar yang diadakan selama satu bulan untuk memperingati hari jadi kota Jakarta. Tahun 2017, Jakarta Fair menghadirkan panggung khusus yang dinamakan Jakarta Fair: Cosplay, Idol & Band Carnaval, berisi acara budaya pop Jepang yang diadakan selama satu hari penuh pada tanggal 9 Juli 2017.
- EVENT SNAPS | Indonesia| Cosplay| Event Report|
- 2017.07.22
-
Hakata Gion Yamakasa 2017 "Kazariyama / Kakiyama" Photo Report
Tahun ini adalah "Hakata Gion Yamakasa" pertama sejak menjadi salah satu dari "Warisan Budaya Takbenda UNESCO." Dalam photo report kali ini kami akan melaporkan "Kazariyama" dan "Kakiyama" dari "Hakata Gion Yamakasa" yang kali ini mendapat perhatian melebihi tahun-tahun sebelumnya!
- EVENT SNAPS | Japan| Fukuoka| Event Report| sightseeing| Hot Spot| Art|
- 2017.07.18
-
HYDRA, bangkitkan kejayaan band visual kei di Indonesia
Seiring dengan booming budaya pop Jepang di Indonesia, band visual kei sempat bermunculan di awal tahun 2000 dan redup dalam hitungan tahun. Kini HYDRA muncul sebagai band indie beraliran pop & rock yang bergaya visual kei.
- DOKI DOKI STATION MEDIA TEAM's Jakarta Report | Indonesia| Japan| Event Report|
- 2017.06.24
-
[Berhadiah Tiket] Blockbuster Hollywood, "POWER RANGERS" terbaru akhirnya sampai di Jepang!
Versi film terbaru dari seri "American Super Sentai" "POWER RANGERS" kembali hadir di layar bioskop setelah 20 tahun! Blockbuster Hollywood, "POWER RANGERS" terbaru akhirnya akan hadir di Jepang pada 15 Juli! Untuk merayakan rilis ini, 10 (5 pasangan) pembaca asianbeat akan diundang untuk menghadiri penayangan perdananya! Jangan lupa daftarkan diri kalian!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Event Report| Movies|
- 2017.06.22
-
[Catatan Perjalanan dari Dunia Lolita By: Misako Aoki] #15"Anime Matsuri 2017" in Houston, USA!
Salah satu event besar yang diadakan setiap tahun di Houston, USA, "Anime Matsuri" menyambut berbagai model, cosplayer, dan artis dari Jepang! Festival tahun ini berlangsung 7-9 April, dan Misako Aoki pun menjadi tamu dalam event ini sebagai model lolita!
-
"KING OF PRISM - PRIDE the HERO -" Advanced Screening & Onstage Remarks - Fukuoka Report
Sebagai kelanjutan dari kesuksesan anime "KING OF PRISM by PreetyRhythm" tahun lalu, "KING OF PRISM - PRIDE the HERO -" dijadwalkan akan tayang di bioskop seluruh Jepang pada 10 Juni mendatang! Sebelum itu, akan diadakan penayangan perdana di T-JOY Hakata, dengan menghadirkan tamu spesial Junta Terashima (Shin Ichijo) & Yuma Uchida (Yu Suzuno)! Simak terus untuk informasi lebih lanjut!
- EVENT SNAPS | Japan| Fukuoka| Anime/Game| Event Report| Movies|
- 2017.06.09
-
"Hotaru 6" Event Report
Festival budaya pop Jepang tahunan "Hotaru" kembali diadakan untuk keenam kalinya oleh Unit Kebudayaan Jepang ITB (Institut Teknologi Bandung). Seperti apa acaranya, simak selengkapnya liputan berikut ini.
- EVENT SNAPS | Indonesia| Cosplay| Event Report|
- 2017.06.06
-
CLAS:H 2017 Grand Final memilih wakil Indonesia ke World Cosplay Summit 2017
CLAS:H merupakan kompetisi cosplay tingkat nasional. Mulai tahun 2017, Indonesia Cosplay Grand Prix (ICGP) berintegrasi dengan CLAS:H untuk memilih perwakilan Indonesia yang akan diberangkatkan ke ajang World Cosplay Summit. Dari delapan tim finalis, akhirnya terpilih juara CLAS:H dari kota Bandung.
- COSPLAY SNAPS | Indonesia| Manga| Anime/Game| Cosplay| Game & e-Sports| Event Report|
- 2017.05.31
-
Ennichisai 2017 hadirkan festival Jepang paling otentik di Indonesia
Festival Jepang paling otentik dan terbesar di Indonesia, Ennichisai, telah digelar tanggal 13-14 Mei 2017 lalu di kawasan Little Tokyo Blok M, Jakarta. Di tahun ke-8 penyelenggaraannya, Ennichisai yang mengambil tema “Challenge” kembali menghadirkan kebudayaan pop dan tradisional Jepang yang dihadiri lebih dari 200 ribu pengunjung.
- EVENT SNAPS | Indonesia| Musik| Manga| Anime/Game| Cosplay| Event Report|
- 2017.05.31
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!