- Home
- Search:Japan
Search:Japan
-
#8 Misako berada di sebuah Lolita tea party di Korea untuk pertamakalinya setelah 6 tahun!
Akhir-akhir ini saya banyak bepergian ke China, dan akhirnya saya mendapat kesempatan untuk pergi ke Korea setelah sekian lama! Enam tahun setelah kunjungan terakhir saya, kali ini saya pergi ke Korea untuk menghadiri lolita tea party sebagai tamu.
-
Peta Otaku Fukuoka -ver.痛 (TWO) - Pokémon Center FUKUOKA
Peta Otaku Fukuoka -ver.痛-telah diupdate! Kali ini kami akan memperkenalkan "Pokémon Center FUKUOKA," official shop Pokémon yang populer di berbagai kalangan umur. Berikut laporan dan foto-foto yang kami kumpulkan dalam liputan kali ini!
- Peta Otaku Fukuoka ver. 痛 - TWO- | Japan| Fukuoka| Anime/Game| Hot Spot|
- 2016.11.18
-
Pertama di Asia! “Louis Vuitton America’s Cup World Series” akan hadir di Fukuoka!
Jika kita telusuri sejarahnya, "America's Cup" adalah puncak dari balap yacht internasional. Babak kualifikasi "Louis Vuitton America's Cup World Series" diadakan selama 2 tahun di berbagai tempat di seluruh dunia, dan dalam waktu dekat akan hadir di Asia untuk pertama kalinya. Diadakan selama 3 hari, dari 18 - 20 November 2016 di Jigyohama, Fukuoka City, ini adalah event yang tidak boleh kalian lewatkan!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| sightseeing| sports|
- 2016.11.16
-
Vol.17 Taketeru Sunamori - Mencari Blue Bird of Happiness -
Dalam tiap seri, kami berjumpa dengan berbagai guest, dan mereka akan menceritakan "favorit" mereka dalam tema, "Crying Out Love from the Center of J-POP Culture!" Dalam episode kali ini kami bertemu dengan penulis sekaligus musisi, yang juga aktif di berbagai bidang, “Non-singing Bard," Taketeru Sunamori!
- TEAM SAKUSAKU presents - Favorite Collections - | Japan| Wawancara/Serials| Musik| Talent/Idol| J-POP|
- 2016.11.15
-
Terhanyut dalam dunia jamur! "Fukuoka Kinoko Taisai (Festival Jamur Fukuoka) 2016" semakin dekat!
Nikmati daya tarik jamur! "Fukuoka Kinoko Taisai (Festival Jamur Fukuoka) 2016" kembali diadakan tahun ini di Gokoku Junja, Fukuoka!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Musik| Event Report| Art|
- 2016.11.11
-
Menuju dunia yang berbeda dengan musik yang menyentuh! Konser bertajuk musik dari game, "CAPCOM LIVE!" akan hadir di Kyushu!
Pada Desember 2016, CAMCOM dan Video Game Orchestra (VGO) akan mengadakan sebuah konser yang menghadirkan video game music, dengan nama "CAPCOM LIVE!" Jadwal konser baru di Oita dan Okinawa juga telah ditambahkan setelah diumumkannya konser di Fukuoka dan Kumamoto! Setelah memenangkan pujian dari berbagai penjuru dunia, kehadiran VGO untuk pertama kalinya di Jepang kini menarik banyak perhatian!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Musik| Game & e-Sports| Event Report| Hobbies|
- 2016.11.07
-
"ULTRA JAPAN 2016" DAY1 Photo Report
"ULTRA JAPAN 2016" telah diadakan di Odaiba, Tokyo pada 17 - 19 September 2016! Simak photo report kami untuk mengetahui bagaimana event ini berlangsung!
- PARTY SNAPS | Japan| Tokyo| Fashion| Musik| Event Report| Club musik|
- 2016.11.02
-
"ULTRA JAPAN 2016" DAY2 Photo Report
"ULTRA JAPAN 2016" telah diadakan di Odaiba, Tokyo pada 17 - 19 September 2016! Simak photo report kami untuk mengetahui bagaimana event ini berlangsung!
- PARTY SNAPS | Japan| Tokyo| Fashion| Musik| Event Report| Club musik|
- 2016.11.02
-
"ULTRA JAPAN 2016" DAY3 Photo Report
"ULTRA JAPAN 2016" telah diadakan di Odaiba, Tokyo pada 17 - 19 September 2016! Simak photo report kami untuk mengetahui bagaimana event ini berlangsung!
- PARTY SNAPS | Japan| Tokyo| Fashion| Musik| Event Report| Club musik|
- 2016.11.02
-
[Artikel Khusus] "ULTRA JAPAN 2016" Pioner pergerakan modern youth culture yang terus berkembang!
Festival music urban dance yang diadakan tiap tahun, "ULTRA JAPAN," yang telah kami laporkan sejak 2 tahun terakhir, kini kembali hadir. Kali ini pun, kami akan meliput event yang luar biasa ini, dan juga keterkaitannya dengan dunia fashion.
- Artikel Khusus | Japan| Musik| Event Report| sightseeing| Trends| Club musik|
- 2016.11.02
-
Warna-Warni Indonesia dalam Tokyo International Film Festival 2016
Tokyo International Film Festival merupakan ajang festival film terbesar di Jepang yang menghadirkan para film maker dari seluruh dunia. Tahun 2016, Indonesia ikut ambil bagian dalam acara ini lewat program dari Japan Foundation Asia Center yaitu Crosscut Asia, yang bertajuk Colorful Indonesia.
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Indonesia| Japan| Tokyo| Event Report| Movies|
- 2016.11.01
-
Vol.16 Hiroshi Koujina - The Wonderful Idol Path -
Dalam tiap seri, kami berjumpa dengan berbagai guest, dan mereka akan menceritakan "favorit" mereka dalam tema, "Crying Out Love from the Center of J-POP Culture!" Dalam episode kali ini kami bertemu dengan anime creator Hiroshi Koujina, dari "Studio Live!"
-
TEAM SAKUSAKU akan mengadakan PARTY pertama mereka pada 19 Desember 2016!
19 Desember adalah hari ulangtahun alm. Takamasa Saskurai, dan untuk mengenang apa yang ditinggalkan seorang pahlawan budaya J-POP, pada 19 Desember 2016, TEAM SAKUSAKU akan mengadakan sebuah party di Tokyo untuk menyebarkan semangatnya ke seluruh penjuru dunia!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Tokyo| Fashion| Musik| Manga| Anime/Game| Event Report| Talent/Idol| J-POP|
- 2016.10.28
-
#7 Pengalaman baru Misako! Mengunjungi 3 kota dalam 1 minggu! – Perjalanan pertamakalinya ke Hong Kong Disneyland Park, Wuhan dan Chongqing! -
Kali ini saya mengunjungi event di Hong Kong, Wuhan, dan Chongqing! Saya ada di China bertepatan di tengah-tengah musim liburan mereka, dan dengan semua event yang sedang berlangsung, ini pertama kalinya saya mengunjungi 3 kota yang berbeda sebelum kembali ke Jepang!
-
Pengalaman Budaya Jepang di Canal City Hakata?! "Canal Tourist Lounge" telah dibuka pada 21 Oktober!
Pusat informasi pariwisata untuk turis mancanegara dengan berbagai layanan seperti pengalaman budaya Jepang dan informasi pariwisata, "Canal Tourist Lounge" telah dibuka pada 21 Oktober di Canal City Hakata!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Gourmet| sightseeing| Hot Spot|
- 2016.10.24
-
Pementasan karya baru yang telah dinanti-nantikan akan hadir di Kyushu untuk pertama kalinya! Pementasan "Musical 'PRETTY GUARDIAN SAILOR MOON' -Amour Eternal-" di Fukuoka semakin dekat!
Karya populer "SAILOR MOON" untuk pertama kalinya di Kyushu menghadirkan "Musical 'PRETTY GUARDIAN SAILOR MOON' - Amour Eternal"! Selama 2 hari, pada 29-30 Oktober, event ini akan diadakan di Canal City Theater!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Manga| Anime/Game| Event Report|
- 2016.10.20
-
"Rilakkuma Cafe in Hachimitsu no Mori" kini hadir di Parco Fukuoka!
Karakter imut yang populer baik di dalam maupun di luar Jepang, "Rilakkuma." "Rilakkuma Cafe in Hachimitsu no Mori" hadir di "THE GUEST cafe&diner" Parco Fukuoka mulai Kamis, 13 Oktober hingga Rabu, 23 November 2016!
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Gourmet| Event Report| Hot Spot| Collaboration items|
- 2016.10.18
-
Vol.15 Chiaki Ishikawa - Menjadi Diri Sendiri -
Dalam tiap seri, kami berjumpa dengan berbagai guest, dan mereka akan menceritakan "favorit" mereka dalam tema, "Crying Out Love from the Center of J-POP Culture!" Dalam episode kali ini kami bertemu dengan singer-songwriter, Chiaki Ishikawa!
- TEAM SAKUSAKU presents - Favorite Collections - | Japan| Wawancara/Serials| Fashion| Musik| Talent/Idol|
- 2016.10.17
-
Vol.14 hitomi - Menjadi Maid Adalah Favorit Saya! -
Dalam tiap seri, kami berjumpa dengan berbagai guest, dan mereka akan menceritakan "favorit" mereka dalam tema, "Crying Out Love from the Center of J-POP Culture!" Dalam episode kali ini kami bertemu dengan presiden maid cafe "@home cafe", hitomi!
-
Editorial Dept. Nene: Rekomendasi Spot Pariwisata di China - Wuzhen -
Kali ini, staff asianbeat Nene, yang menangani bagian bahasa China website ini, akan memberi rekomendasi beberapa spot pariwisata di China! Dalam edisi pertama ini, kami akan menjelajahi "Wuzhen." Berlokasi di tepi kota Shanghai, distrik kanal ini dikenal sebagai "Venice of Asia!"
- Culture Watch (Berita & Info Terbaru) | Japan| Fukuoka| Gourmet|
- 2016.10.04
WHAT’S NEW
EDITORS' PICKS
PRESENTS
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
- ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
- ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!