icon Pengendalian penyakit menular Novel COVID-19 diberlakukan di setiap daerah.
Untuk info terkait event dan status operasional toko, silahkan cek official website yang bersangkutan.

asianbeat Website pop-culture multilingual

  • facebook
  • twitter
  • Instagram

Video message dari BATTEN GIRLS!

Kenal lebih dekat dengan BATTEN GIRLS!
LANGUAGES AVAILABLE: Music Scene Music Scene Music Scene Music Scene Music Scene Music Scene
Lewat rubrik khusus "Kenal lebih dekat dengan BATTEN GIRLS!" kita telah menggali dalam-dalam pesona dan daya tarik grup idol BATTEN GIRLS yang berbasis di Kyushu-Fukuoka! Sebagai penutup rubrik khusus "Kenal lebih dekat dengan BATTEN GIRLS!" ini, simak video message dari keenam member berikut ini♪ Baik kalian yang sudah membaca bagian-bagian sebelumnya, maupun yang baru akan membaca, langsung saja check it out♪ Ada juga berbagai pengumuman tentang aktivitas mereka di luar Jepang! Jangan lewatkan, ya!

Baik yang sudah selesai baca maupun yang baru mau baca, silakan ditonton♪

Riko: Halo semua!

AiRikoKiinaSakuraRiruaMiyu: Kami dari BATTEN GIRLS!

Riko: Bagaimana, sudah baca rubrik khusus "Kenal lebih dekat dengan BATTEN GIRLS!" di Website Pop Culture Multilingual Prefektur Fukuoka, asianbeat?

AiRikoKiinaSakuraRiruaMiyu: "Ayo, gimana?" "Sudah dibaca atau belum, ya?"

Kiina: Lewat rubrik khusus ini, teman-teman sudah berkenan untuk kenalan dan menggali dalam-dalam tentang kami! Ada perkenalan personel (satu sama lain), perkenalan lagu-lagu, lalu interview spontan dengan kami!

AiRikoKiinaSakuraRiruaMiyu: "Betul, ada!" "Iya, ada kan ya"

Ai: Selain itu, ada juga perkenalan tentang lokasi-lokasi favorit kami di Prefektur Fukuoka dan di Munakata, silakan dibaca ya♪

Riko: Ada cerita tentang anime favorit juga, kan!

Sakura: Terus, kalau perkenalan diri sendiri itu kan sudah biasa, jadi yang kami lakukan adalah "saling memperkenalkan satu sama lain!" Ayo coba baca, ya! Terus, karena aku rasa masih ada yang belum membaca keseluruhannya, ayo silakan cek langsung rubrik khusus asianbeat "Kenal lebih dekat dengan BATTEN GIRLS!" Boleh juga dijadikan rujukan untuk jalan-jalan di Fukuoka, lho!

Riko: Terus, ke depannya pun, tolong dukung terus BATTEN GIRLS, ya! Kami kan akan berkeliling ke seluruh Jepang, nih, jadi teman-teman semua pun kami tunggu kedatangannya di Fukuoka!

AiRikoKiinaSakuraRiruaMiyu: Kami tunggu, ya!

Dari Fukuoka ke kancah dunia! Cek langsung info kegiatan BATTEN GIRLS di luar Jepang!

Tak cuma di dalam negeri Jepang, BATTEN GIRLS juga sudah fix akan tampil di event maupun konser di kancah internasional! Cek langsung info terbarunya di laman resmi mereka, ya!


■ Taiwan
- Sabtu-Minggu tanggal 28 dan 29 Januari 2023: BATTEN GIRLS resmi akan tampil di "Taipei International Comics & Animation Festival," pagelaran akbar budaya Jepang yang berfokus pada manga dan anime Jepang! Pada event ini, mereka akan tampil di official stage "ICHIBAN JAPAN STAGE!"
[Selengkapnya]
- BATTEN GIRLS Official Website: https://battengirls.com/news/1256

- Sabtu, 22 April 2023: BATTEN GIRLS Taiwan One-Man Live sudah fix, lho!
[Selengkapnya]
- BATTEN GIRLS Official Website: https://battengirls.com/news/1225

? Pesan dari BATTEN GIRLS untuk para fans di Taiwan: klik di sini!



■ Thailand
- Bulan Februari 2023: BATTEN GIRLS resmi akan tampil di "JAPAN EXPO THAILAND 2023" yang merupakan salah satu event jejepangan terbesar di Asia!
[Selengkapnya]
- BATTEN GIRLS Official Website: https://battengirls.com/news/1172
- JAPAN EXPO THAILAND 2023 Facebook: https://www.facebook.com/japanexpothailand/
- JAPAN EXPO THAILAND 2023 Twitter: https://twitter.com/japanexpo_thai

? Pesan dari BATTEN GIRLS untuk para fans di Thailand: klik di sini!

INFORMATION

BATTEN GIRLS / ばってん少女隊

- Official Website: https://battengirls.com/
- Twitter: @battengirls_jp
- Instagram: @battengirls_jp
- YouTube: Klik di sini!

Berbagai rekomendasi untuk bekal jalan-jalan ke Fukuoka♪

福岡オタクマップPeta Otaku Fukuoka ver. 痛 - TWO-

Tim asianbeat akan memperkenalkan Otaku Spot di Fukuoka lebih jauh. Tidak hanya seputar Anime dan Cosplay, tapi juga Model Kereta Api dan barang-barang Otaku lainnya. Pastikan kamu menemukan Otaku Spot favoritmu di sini!
Fukuoka Eat & Drink Guide - Manjakan lidahmu di Fukuoka!Fukuoka Eat & Drink Guide - Manjakan lidahmu di Fukuoka!

asianbeat meliput dan mengulas secara komprehensif lokasi-lokasi kuliner seperti kafe, restoran, dan toko camilan yang unik, fashionable, dan kawaii di seluruh kawasan Prefektur Fukuoka!
福岡パワースポット案内Panduan Wisata Spiritual di Fukuoka!

Berikut berbagai Kuil Shinto, Kuil Buddha dan berbagai spot wisata spiritual yang ada di Fukuoka!
UNIQUE FUKUOKA SOUVENIRSUNIQUE FUKUOKA SOUVENIRS - Berbagai oleh-oleh Fukuoka yang super unik -

Berikut adalah kumpulan oleh-oleh Fukuoka yang menarik hati dan jadi rahasia di kalangan penggemarnya! Berbagai oleh-oleh yang unik ini akan membuat penerimanya melongo dan berujar, "Oleh-oleh Fukuoka?? Wow, apaan nih~!?" dan bisa sekali menjadi bahan obrolan! Silakan jadikan rujukan ketika berkunjung ke Fukuoka, ya♪
♥FUKUOKA UDON♥FUKUOKA UDON

美味しい麺を求めて国内のみならず海外にも足を運ぶ福岡出身のヌードルライター・山田祐一郎氏を迎え、うどん発祥の地と言われる福岡の豊かなうどん文化の魅力をご紹介します!
♥ FUKUOKA UDON♥ FUKUOKA UDON - Noodle writer Yuichiro Yamada's top recommendations!

Kami telah mengundang noodle writer asal Fukuoka Yuichiro Yamada, sosok yang telah mengejar mie yang lezat dari dalam hingga ke luar Jepang. Dalam kolom ini kami akan memperkenalkan berbagai daya tarik budaya udon dari Fukuoka yang juga dikenal sebagai daerah asal udon!
Dunia Ramen FukuokaDunia Ramen Fukuoka

Ramen, kuliner yang menjadi wajah Fukuoka dan digemari orang-orang di Jepang dan di seluruh dunia! Di rubrik artikel khusus "Dunia Ramen Fukuoka" ini, Noodle Writer asal Fukuoka Yamada Yuichiro akan memperkenalkan lokasi-lokasi ramen pilihannya mulai dari restoran-restoran terkenal yang perlu dijajal minimal sekali seumur hidup, sampai lokasi-lokasi tersembunyi yang jadi favorit masyarakat sekitar!

Artikel Terkait

Liputan Konser BATTEN GIRLS 7th Anniversary Live!
Interview Now BATTEN GIRLS
BATTEN GIRLS - Live Performance at Chicappa-sai 2021

WHAT’S NEW

EDITORS' PICKS

  • This is Fukuoka
  • Interview Now
  • WFS
  • オタクマップ
  • HOT SPOTS

PRESENTS

Semua informasi hadiah asianbeat Present Campaign!
  • Okasaki Miho, Kumada Akane, MindaRyn
  • ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Aoyama Yoshino dan Suzushiro Sayumi!
  • Okasaki Miho, Kumada Akane, MindaRyn
  • ◆ Winner announced! Menangkankartu yang telah ditandatangani oleh Okasaki Miho, Kumada Akane, dan MindaRyn!
  •  That Time I Got Reincarnated as a Slime the Movie Guren no Kizuna-hen
  • ◆ Winner announced! Menangkan Movie "Tensura" official acrylic smartphone stand dan Rimuru eco bag!